Postingan

Menampilkan postingan dari Maret, 2018

tequla

Gambar
  TEQUILA Adalah minuman asli Mexico yang terbuat dari tanaman Agave jenisnya blue agave, Tequila adalah nama kota di Mexico yang terkenal menghasilkan minuman jenis Vino mescal dan vino mescal yang terbaik adalah yang berasal dari kota Tequila jadi jika vino mescal tidak berasal dari tequila tidak boleh disebut dengan TEQUILA. Blue agave banyak tumbuh di Mexico, untuk membuat tequila yamg di butuhkan adalah batang pohonya setelah daunnya di pangkas dan tinggal bonggolnya saja yang menyerupai nanas kemudian di buat juice agave dan juicenya ini yang di fermentasikan menghasilkan minuman setara dengan wine atau bir yang di sebut dengan PULQUE, setelah itu baru di distilasi menjadi VINO MESCAL Tequila termasuk kedalam katagori “mezcal”, yaitu spirits khas Mexico yang terbuat dari “agave” (sejenis kaktus) yang ditempat asalnya disebut “maguey”. Mezcal belum tentu tequila karena tequila hanya dibuat dari jenis agave khusus yaitu “Blue Agave” atau dikenal juga dengan istilah “Ag...